Jihad Akbar - Imam Khomeini

Gambar Produk 1
Promo
Terlaris
Rp 10.000 Rp 5.000
Judul: Jihad Akbar
Penulis: Imam Khomeini
Penerbit: Yayasan As-Sajjad, 1991
Isi: 103 Halaman (4 MB)
Bahasa: Indonesia
Format: Ebook PDF Scan

Sejarah perjuangan manusia di dunia ini senantiasa mengingatkan kita kepada tokoh-tokoh terkemuka yang menjadi manifestasi keinginan iakyat. Dalam sejarah perjuangan
rakyat Islam di Iran, kita temukan sosok ulama yang mengagumkan, yakni Imam Khomeini. Beliau menjadi simbol cinta terhadap kebebasan dan kemerdekaan dari cengkeraman
perbudakan.

Suatu kajian tgntang sejarah bangsa-bangsa di dunia ini menunjukkan bahwa hanya sebagian kecil pemimpin yang anti terhadap penjajahan, disertai usaha merintis jalan ke
arah pencapaian tujuan mereka, melalui kekuatan rakyat dan ideologi mereka sendiri. Imam Khomeini telah menampilkan suatu contoh tentang ini. Beliau telah rnendapat dukungan
rakyat, yang didorong dan dimotivisir oleh ideologi Islam. Oleh karenanya, beliau telatr memberikan daya penggerak pada perjuangdn yang memang telah lama dimulai
itu, untuk menentang pemerintah diktator dan penjajah.

Mengakhiri cengkeraman kekuasaan-kekuasaan besar dan penjajah bukanlah suatu tugas yang mudah, tetapi Imam Khomeini telah berhasil mengatasi segala kesukaran dan rintangan itu tanpa bersekongkol dengan organisasi-organisasi politik manapun.